Minuman herbal kian diminati jaman sekarang, itulah mengapa makin banyak pula pelaku usaha yang menggeluti bisnis ini, khususnya yang jenis serbuk atau instan. Produk ini banyak peminatnya, karena praktis, tahan lama dan bisa dibawa kemana aja. Sehingga persaingan dalam bisnis sejenis kian tinggi. Oleh karena itu, buat UMKM maupun perusahaan besar, perlu nih berinovasi hingga membuat strategi pemasaran baru yang lebih tokcer. Salah satunya bisa menggunakan kemasan sebagai medianya. Khusus untuk produk semacam ini bisa menggunakan box minuman herbal. Packaging nya seperti apa yang cocok?? Simak yuk dibawah ini:
Klinik skincare kini kian menjamur dimana-mana, dengan berbagai macam konsep unik dan menarik. Semakin banyaknya pusat perawatan kulit, tentu akan menjadi dilema tersendiri bagi konsumen untuk menentukan pilihannya. Agar bisa menjadi pilihan pelanggan, perlu banget meningkatkan eksistensi produk skincare bisnis mu. Caranya?? Pakai Paper Bag Skincare dong yaa.
YOGYAKARTAS – Pernikahan adalah momen penting bagi semua orang, sehingga persiapan yang dilakukan harus maksimal. Salah satu pos pernikahan yang tidak boleh kamu lewatkan adalah souvenir pernikahan. Pos pernikahan ini mungkin bersifat opsional, tetapi sebuah pernikahan yang layak pastinya berusaha memberikan buah tangan untuk para tamunya. (more…)
YOGYAKARTAS – Kita semua tentu sudah paham bagaimana peran kemasan terhadap penjualan produk. Kemasan produk dibuat tidak semata-mata hanya untuk melindungi produk itu sendiri. Keberadaan kemasan produk memiliki nilai tambah terhadap produk yang kamu jual. Oleh karena itu, kemasan produk harus didesain semenarik mungkin. (more…)
YOGYAKARTAS – Krisis lingkungan bersih beberapa tahun belakangan, membuat para pengusaha berupaya menghasilkan produk yang ramah lingkungan. Produk tersebut beraneka ragam, salah satunya kemasan kertas. Selain aman untuk konsumen, kemasan kertas menjadi salah satu kemasan yang populer di dunia bisnis. Desain kemasan kertas yang kreatif dan bervariasi menjadi daya tarik para pelaku UKM untuk memilih kemasan kertas sebagai pembungkus produk. (more…)
YOGYAKARTAS – Minuman kemasan saat ini diminati oleh banyak orang. Tingginya peminat ini lah yang kemudian memotivasi sebagian masyarakat untuk ramai-ramai mengambil peluang bisnis di bidang ini. Dengan banyaknya peminat tersebut, tentu keuntungan akan berlipat-lipat. Siapa pun pasti bakal tergiur dan berniat mengembangkan bisnis ini. (more…)
YOGYAKARTAS – Mengemas produk sekreatif mungkin merupakan salah satu cara kamu untuk menggaet pelanggan. Melalui kemasan, orang mengetahui seberapa jauh kamu sebagai pelaku bisnis bisa mengenal pasar. Kemasan nggak harus dikocek dengan harga mahal, kamu cukup berpikir kreatif dan inovatif untuk hasil kemasan yang menarik. (more…)
YOGYAKARTAS – Sebagai pelaku bisnis, kamu tentu ingin produkmu aman dan nyaman di tangan pembeli. Kemasan menjadi solusi utama agar produkmu tetap dalam keadaan baik dan terlindungi. Misalnya saja produk makanan, ini merupakan produk yang bisa dibilang usianya nggak terlalu panjang dan riskan akan kerusakan. Bentuk, warna, bahkan rasanya pun bisa berubah kalau produk makanan nggak dikemas dengan benar. Wah, rugi kan? (more…)
YOGYAKARTAS – Sampai saat ini makanan masih menjadi primadona di dunia usaha. Keahlian membuat makanan menjadi peluang usaha yang menjanjikan. Beruntunglah kamu yang memiliki keahlian ini. Selain bisa memanfaatkan peluang usaha, kemampuanmu dalam memasak bisa menjadi inspirasi bagi banyak orang untuk membuka usaha makanan. (more…)
YOGYAKARTAS – CV.Jogjakertas mengikuti acara Pembinaan Spiritual Agama Islam (21/04) bersama KSPPS HANIVA dan PT.Jogja Media Teknologi, yang berlokasi di kantor CV. Jogjakertas, tepatnya di Jalan Imogiri Timur KM. 7, No. 66, Grojogan, Wirokerten, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. Read more …
YOGYAKARTAS – Pada bulan April (6/04), CV.Jogjakertas dan Jatrova kembali mengadakan kegiatan Desa Harmoni. Beberapa kegiatan dalam program Desa Harmoni seperti membersihkan masjid, bazar sembako, bazar pakaian pantas pakai, dan kegiatan TPA untuk anak-anak. Kegiatan Desa Harmoni dilaksanakan di Blado, Giritirto, Purwosari, Gunung Kidul. Read more …
YOGYAKARTAS – Bisnis makanan kian menjamur seiring dengan masyarakat yang mulai konsumtif terhadap aneka makanan. Selain rasa dan tampilannya yang menarik, produk makanan dibungkus dengan kemasan yang tentunya memudahkan konsumen untuk menyimpannya. Kamu adalah salah satu pengusaha makanan kemasan ini?. Jika iya, pasti kamu sudah familiar dengan label makanan yang biasanya terletak di sisi luar kemasan. Label kemasan makanan secara garis besar membahas hal-hal terkait tentang produk itu sendiri. (more…)
YOGYAKARTAS – Bulan ke tiga di tahun 2018 (02/3), kegiatan rutin bulanan CV.Jogjakertas Jatrova yaitu, Desa Harmoni kembali diselenggarakan. Bazar sembako, bersih-bersih tempat ibadah, bazaar pakaian pantas pakai, dan kegiatan TPA untuk anak-anak seperti biasanya tetap konsisten digalakkan. Kali ini lokasi Desa Harmoni terletak di Kampung Wonolagi, Desa Ngleri Playen, Gunung Kidul.
YOGYAKARTAS – Paper bag atau kantong kertas kini sedang tren di kehidupan sehari-hari, terutama saat kamu berbelanja atau membuka usaha. Penggunaan paper bag itu sendiri sangat dianjurkan guna mengurangi sampah-sampah yang nggak bisa di urai lagi. Selain itu, buat kamu yang menekuni dunia bisnis, paper bag bisa menjadi ide marketing yang bagus dengan memperkenalkan brand produk melalui paper bag tersebut. Ramah lingkungan, bisa digunakan kembali, praktis, dan nggak terlalu mahal, menjadi alasan utama mengapa kamu harus pakai paper bag. (more…)
YOGYAKARTAS – Kemasan memainkan peran penting untuk melindungi barang dari berbagai kerusakan. Kertas merupakan salah satu bahan yang digunakan untuk membuat kemasan. Setiap jenis kemasan memiliki fungsi dan tujuan yang berbeda-beda, tergantung jenis barang yang akan dikemas. Kemasan kertas untuk membungkus makanan dan baju tentu berbeda bukan?. (more…)
YOGYAKARTAS – Hari Kamis (18/1) CV.Jogjakertas dan Jatrova kembali melaksanakan program Generasi Mandiri. Sekitar pukul 08.30 dengan perlengkapan yang sudah siap, bergegas menuju lokasi. Kali ini jadwal kami berbagi ilmu di SMK Al Hikmah yang terletak di Jalan Raya Karangmojo-Semin, Wiladeg, Karangmojo, Kabupaten Gunung Kidul. Sekitar satu jam perjalanan kami tempuh, sesampainya di lokasi, kami berhenti di samping gedung sekolah yang tak terlalu tinggi dan besar itu. Pagi itu, sekolah telah ramai murid-murid yang sedang duduk di depan, mereka menyambut dan membantu kami membawa perlengkapan seminar. (more…)