Jenis makanan yang kita konsumsi setiap hari sangat berpengaruh terhadap kondisi tubuh. Pasti udah sering dengar, jika mengonsumsi makanan berserat tinggi bisa membuat tubuh lebih sehat. Manfaat yang akan didapatkan dari makanan berserat tinggi sangat beragam loh. Mulai dari mengurangi kolesterol, melancarkan pencernaan, mengatur berat badan dan masih banyak lagi. Berikut ini beberapa makanan tinggi serat yang bisa memenuhi kebutuhan serat tubuhmu: (more…)
Produsen Kemasan dengan Harga Terjangkau dan Bahan Berkualitas